10 Jenis Media Sosial yang populer di Indonesia
Jenis Media Sosial yang paling banyak dipakai masyarakat Indonesia meliputi layanan blog, layanan jejaring sosial, layanan blog mikro, layanan berbagai media, layanan forum dan layanan kolaborasi.
Banyak masyarakat yang hanya mengenai mengenai jenis media sosial yang didasarkan pada fungsinya saja, padahal media sosial juga bisa dibedakan sesuai dengan platformnya. Dengan memahami platform media sosial, maka anda bisa menjalankan strategi marketing dengan tepat sasaran.
Jenis Platform Media Sosial
1. Layanan blog
Pada dasarnya, blog adalah Jenis Social Media yang berupa sebuah jurnal pribadi yang dipakai melalui jaringan internet dan blog dipakai untuk berbagai cerita atau berbagai pandangan. Pengguna atau penulis blog biasanya sering disebut sebagai blogger atau nara blog. Media blog yang paling populer adalah blogger dan wordpress.
Untuk memasarkan berbagai produk, maka blog sering dimanfaatkan untuk kegiatan content marketing. Dengan memanfaatkan blog, maka pemasaran produk menjadi lebih luas dan biaya untuk beriklan menjadi lebih murah.
2. Layanan Jejaring Sosial
Jenis Jejaring Sosial yang memiliki fokus untuk membangun jaringan antar pengguna, sehingga berbagai informasi menjadi lebih cepat dilakukan. Pengguna bisa saling berbagai pesan, video, foto dan informasi.
Jejaring sosial juga bisa dimanfaatkan untuk memasarkan produk, karena jejaring sosial bisa dipakai sebagai content channel yang memuat berbagai jenis informasi di dalamnya. Konten yang biasa terlihat seperti konten edukasi, konten promosi dan berbagai jenis konten lainnya.
3. Layanan Blog Mikro
Meskipun kegunaanya hampir sama dengan layanan blog, namun layanan mikro blog menjadi Jenis Platform Media Sosial yang terbilang ringkas dan memiliki alur interaksi yang lebih cepat. Salah satunya layanan mikro blog bisa ditemukan di Twitter.
Untuk kegiatan pemasaran suatu produk, maka layanan blog mikro sangatlah bisa dioptimalkan. Anda bisa memanfaatkan channel untuk berinteraksi secara cepat dan anda bisa berbagai informasi dengan ringkas. Channel bisa dipakai untuk menanggapi berbagai keluhan dan pertanyaan dari para konsumen.
4. Layanan Berbagi Media
Ketika anda menonton video di youtube tentu anda akan menemukan dan mendengarkan soundcloud. Youtube menjadi Macam Media Sosial yang bisa dimanfaatkan untuk berbagai konten video dengan tujuan untuk menarik banyak penonton supaya menyaksikan video yang anda tampilkan.
Dengan memanfaatkan youtube, maka anda juga iklankan suatu produk dan menampilkan iklan dalam video yang keren. Penonton yang menyaksikan tayangan video akan mendapatkan gambaran jelas mengenai produk yang dijual.
5. Layanan Forum
Secara umum, Jenis Jenis Sosial Media sangatlah banyak dan setiap jenis memiliki kelebihan masing-masing. Layanan forum menjadi salah satu jenis sosial media yang banyak dipakai masyarakat di Indonesia. Dengan forum, maka anda bisa mendapatkan informasi yang dihasilkan dari perbincangan mengenai suatu topik.
Apabila layanan forum dimanfaatkan untuk pemasaran produk, maka akan membantu meningkatkan kredibilitas suatu produk atau brand. Anda bisa mencari forum yang pembahasannya sama dengan produk yang anda pasarkan.
6. Layanan kolaborasi
Saat membahas mengenai Jenis Jenis Media Sosial, tentu kurang rasanya kalo tidak memasukan layanan kolaborasi. Salah satu layanan kolaborasi yang paling terkenal di Indonesia adalah wikipedia. Anda bisa berkolaborasi dengan cara memuat, menyunting dan mengoreksi suatu konten.
Para pemasar produk bisa melakukan kolaborasi dengan para kontributor untuk memasukan iklan di layanan kolaborasi. Anda harus bisa menyajikan informasi terbaik mengenai produk atau brand yang dipasarkan.
Bagi anda yang ingin memiliki sosial media bisnis berkualitas, maka anda bisa menggunakan Jasa Social Media Content Management dari Senius Creative. Dapatkan layanan terbaik dan profesional dari Tim Senius.
Demikian ulasan lengkap mengenai Jenis Media Sosial dan semoga semua bahasannya bermanfaat untuk para pembaca.